Catatan hati seorang sahabat
I wish all of us can loving each other for ever Kamu seperti jus jeruk yang menyegarkanku di siang hari yang terik, meski setelah minum akan membuat lambungku perih tak terkira, Toh tetap saja aku tak pernah jera meregukmu. karena kamu jus jeruk, bukan cola, bukan pula wine. kamu, jus jeruk favoritku.akan tetap begitu. kemaren, hari ini, dan seterusnya... kamu itu seperti kopi tanpa gula, pait sih.. tapi kopi memang lebih berasa rasa aslinya kalo' tanpa gula, sahabat tak menyimpan dendam, tapi sahabat mengingatkan salah dengan kejujuran, meski pait tapi itulah rasa asli persahabatan. memaafkan adalah gulanya ^^ Mungkin saya ini pil obat buat kamu, yang bakal kamu ingat cuma saat kamu sakit saja. tidak apa, saya rela kamu benci saya saat kamu sedang sehat seperti sekarang ini. ketika saat kamu sakit kelak. saya akan tetap di sini kok,menjadi obat penyembuh rasa sakitmu. karena saya sahabat kamu, betapapun kamu benci saya.akan tetap menunggumu... *sahabat yang k...